Kamis, 18 Februari 2016

Deteksi dan Download Driver Komputer dengan Mudah

Ada cara yang sangat mudah dan cepat untuk mendeteksi driver yang ada di komputer atau laptop yang kita miliki. Tidak perlu susah-susah mencari driver secara manual di website. Dengan menggunakan tool ini kita dapat mendeteksi driver yang rusak di sistem komputer kita dan kemudian mendownload juga dari komputer ini. Sistem kerja tool ini adalah mencari driver yang rusak ataupun device yang belum ada driver di dalam sistem komputer yang kemudian menyediakan link juga untuk men-download drver tersebut.

Kecepatan download dari software ini juga sangat tinggi, jadi tidak perlu menunggu lama untuk mendapatkan driver yang dibutuhkan. Cara untuk menggunakan tool ini juga sangat mudah. Interface yang familier dan mudah untuk dipahami memudahkan pengguna untuk menggunakannya.

Untuk menggunakan tool ini silahkan mengikuti langkah-langkah berikut ini:
  • Download software Driver Checker 2.7.5
  • Instal tool tersebut ke dalam sistem komputer Anda.
  • Setelah selesai terinstal, jalankan program dan silahkan menuju bagian Register untuk memasukkan serial number, supaya program menjadi full version.


  • Setelah selesai men-submit serial number, silahkan jalankan program tersebut.
  • Pilih tab Update untuk mendeteksi driver yang rusak maupun yang device yang belum memiliki driver.
  • Klik Scan untuk memulai mencari driver yang rusak dan belum ada driver. Tunggu sampai proses selesai dan keluar report hasil scan.


  • Jika ditemukan maka ada ditampilkan daftar driver device yang berwarna merah.
  • Kemudian klik next untuk menuju link download driver yang sudah disediakan.


  • Download driver dan instal driver yang telah terdeteksi tersebut.
  • Selesai
Download Software
Demikianlah cara menggunakan Driver Checker, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Selamat datang, terimakasih sudah berkunjung.
Mohon gunakan bahasa yang sopan dalam berkomentar.
Jika ingin minta data postingan ini, silahkan chat pada kolom yang disediakan.

Terimakasih

Popular Posts

Definition List

Unordered List

Support